TUGAS PRAKARYA : CARA MEMBUAT NASTAR JAGUNG
TUGAS PRAKARYA
“NASTAR JAGUNG”
Disusun Oleh :
Nama
Bahan
|
:
|
Jagung
|
Nama
Ketua
|
:
|
Citra
Diana Putri
|
Anggota
|
:
|
-
Dea
Selvia Putri
-
Nopvia
Ramadhani
|
Kelas
|
:
|
VIII C
|
SMP
NEGERI 6 PEMALANG
JALAN RAYA SUMBERHARJO
– WANAMULYA
PEMALANG Tlp.
(0284) 324175
2019/2020
CARA MEMBUAT NASTAR JAGUNG
Alat dan Bahan
1. Alat
Ø
Baskom
Ø
Loyang
Ø
Oven
Ø
Sendok
2. Bahan
Ø
Air
Ø
Selai jagung secukupnya
Ø
Tepung trigu 1 kg
Ø
Tepung maizena 100gr
Ø
Gula halus 100 gr
Ø
Susu dancow 5 sdm
Ø
Margarin 500 gr
Ø
Vanili 1 sc
Ø
Kuning telur 5 Butir
Cara Pembuatan
Ø
Masukkan tepung maizena, tepung terigu, gula
halus, susu dancow, margarin, vanili, telur di aduk hingga rata.
Ø
Tambahklan air secukupnya.
Ø
Olesi Loyang dengan margarin.
Ø
Kemudian dibentuk bulat lalu pipihkan.
Ø
Masukkan selai jagung secukupnya
Ø Kemudian dibentuk
bulat lagi sehingga selai jagungnya tidak kelihatan jika sudah dibentuk semua
masukkan ke dalam oven selama 40-45 menit.
TUGAS PRAKARYA : CARA MEMBUAT NASTAR JAGUNG
Reviewed by bisnisrumahq.blogspot.com
on
Monday, January 27, 2020
Rating:
No comments: