TUGAS PRAKARYA : CARA MEMBUAT BROWNIS GANDUM


TUGAS PRAKARYA

“BROWNIS GANDUM”


 

  

Disusun Oleh :
Nama Bahan
:
Gandum
Nama Ketua
:
Ahmad Danuri
Anggota
:
-         Rifandi
-         Fitriyana Nurfadilah
-         Nadila kartika A.
-         Cici stiyowati
Kelas
:
VIII C

  SMP NEGERI 6 PEMALANG
JALAN RAYA SUMBERHARJO – WANAMULYA
PEMALANG Tlp. (0284) 324175
2019/2020



CARA MEMBUAT BROWNIS GANDUM



Alat dan Bahan
a.      Alat
Ø  Loyang
Ø  Sendok
Ø  Kompor gas
Ø  Panci
Ø  Wadah

b.      Bahan
Ø  Tepung terigu 6 sdm
Ø  Blueband 2 sdm
Ø  Telur 2 butir
Ø  Chocolatos drink 2 sct
Ø  Tepung Gandum
Ø  Susu coklat 2 sct
Ø  Gula pasir 6 sdm
Ø  Seres

Cara Pembuatan
Ø  Pertama-tama masukka telur 2 butir telur lalu tambahkan gula,
Ø  Aduk hingga merata lalu masukkan tepung terigu dan aduk terus hingga rata,
Ø  Masukkan chocolatos drink, susu coklat, blue band aduk hingga merata,
Ø  Siapkan panci diisi dengan air secukupnya lalu nyalakan kompos gas.
Ø  Masukkan Loyang yang berisi adonan kedalam panci tersebut,
Ø  Tunggu hingga matang sampai dengan 10-15 menit dan masukkan kedalam kemasan lalu taburkan gandum tersebut yang sudah dihaluskan, taburkan seres.




TUGAS PRAKARYA : CARA MEMBUAT BROWNIS GANDUM TUGAS PRAKARYA : CARA MEMBUAT BROWNIS GANDUM Reviewed by bisnisrumahq.blogspot.com on Monday, January 27, 2020 Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.