INI PERTOLONGAN PERTAMA SAAT ANAK BATUK, PILEK DAN FLU SEBELUM BUNDA BAWA KE DOKTER!!!
Gak usah panik bunda saat anak flu, batuk dan pilek. Bahan bahan rumahan ini dapat digunakan sebagai pertolongan pertama sebelum Anak Bunda dibawa ke dokter.
1. Madu
Madu sesungguhnya lebih efektif dalam memerangi batuk pada anak daripada obat batuk yang Anda beli di supermarket.
Madu mengandung zat antimikrobial dan antioksidan alami memperkuat tubuh untuk memerangi bibit penyakit. Madu juga menstimulasi salivasi yang memicu keluarnya air liur dan meredakan rasa kering pada tenggorokan.
Aturan pemberian madu pada anak adalah sebagai berikut :
1/2 teh madu untuk anak berusia 2 hingga 5 tahun
1 sendok teh madu untuk anak berusia 6 hingga 11 tahun
2 sendok teh madu untuk anak berusia 12 tahun ke atas.
Ingat, jangan berikan madu pada bayi berusia kurang dari 1 tahun, karena sistem pencernaan bayi belum cukup kuat untuk mencerna zat yang terkandung dalam madu.
2. Obat gosok
Oleskan obat gosok pada telapak kaki dan kenakan kaus kaki pada mereka agar tetap hangat. Pilihlah jenis obat gosok yang tepat sesuai usia anak. Jangan oleskan balsem panas untuk orang dewasa atau mereka malah menjadi rewel karena merasa terlalu panas.
3. Uap & Air Garam
Masak air hingga mendidih dan tuang air ke dalam baskom atau mangkuk. Gendong atau pangku anak di dekatnya dan minta ia menghirup uap dari air panas tersebut. Campurkan beberapa tetes minyak esensial menthol atau minyak kayu putih di dalamnya untuk hasil membantu mengencerkan dahaknya.
Buat larutan garam dengan mencampur 1/2 - 1 sendok teh garam dengan segelas air hangat. Teteskan 2-3 tetes pada lubang hidung anak kemudian sedot dengan suction atau penyedot ingus.
Hal ini dapat mengurangi sumbatan pada hidung anak. Pada anak yang sudah besar, larutan garam dapat digunakan untuk berkumur, untuk mengurangi nyeri tenggorokan.
4. Oleskan Balsam & Berikan Makan Teratur
Usapkan balsam pada tubuh anak, namun tidak boleh diusapkan di bawah hidung. Balsam yang mengandung camphor, mentol,dan minyak eucaliptus dapat meredakan batuk pilek dan membuat anak tidur nyenyak.
Berikan minuman dan makanan kepada anak dengan porsi sedikit namun lebih sering agar anak tidak muntah.
Semoga bermanfaat...
1. Madu
Madu sesungguhnya lebih efektif dalam memerangi batuk pada anak daripada obat batuk yang Anda beli di supermarket.
Madu mengandung zat antimikrobial dan antioksidan alami memperkuat tubuh untuk memerangi bibit penyakit. Madu juga menstimulasi salivasi yang memicu keluarnya air liur dan meredakan rasa kering pada tenggorokan.
Aturan pemberian madu pada anak adalah sebagai berikut :
1/2 teh madu untuk anak berusia 2 hingga 5 tahun
1 sendok teh madu untuk anak berusia 6 hingga 11 tahun
2 sendok teh madu untuk anak berusia 12 tahun ke atas.
Ingat, jangan berikan madu pada bayi berusia kurang dari 1 tahun, karena sistem pencernaan bayi belum cukup kuat untuk mencerna zat yang terkandung dalam madu.
2. Obat gosok
Oleskan obat gosok pada telapak kaki dan kenakan kaus kaki pada mereka agar tetap hangat. Pilihlah jenis obat gosok yang tepat sesuai usia anak. Jangan oleskan balsem panas untuk orang dewasa atau mereka malah menjadi rewel karena merasa terlalu panas.
3. Uap & Air Garam
Masak air hingga mendidih dan tuang air ke dalam baskom atau mangkuk. Gendong atau pangku anak di dekatnya dan minta ia menghirup uap dari air panas tersebut. Campurkan beberapa tetes minyak esensial menthol atau minyak kayu putih di dalamnya untuk hasil membantu mengencerkan dahaknya.
Buat larutan garam dengan mencampur 1/2 - 1 sendok teh garam dengan segelas air hangat. Teteskan 2-3 tetes pada lubang hidung anak kemudian sedot dengan suction atau penyedot ingus.
Hal ini dapat mengurangi sumbatan pada hidung anak. Pada anak yang sudah besar, larutan garam dapat digunakan untuk berkumur, untuk mengurangi nyeri tenggorokan.
4. Oleskan Balsam & Berikan Makan Teratur
Usapkan balsam pada tubuh anak, namun tidak boleh diusapkan di bawah hidung. Balsam yang mengandung camphor, mentol,dan minyak eucaliptus dapat meredakan batuk pilek dan membuat anak tidur nyenyak.
Berikan minuman dan makanan kepada anak dengan porsi sedikit namun lebih sering agar anak tidak muntah.
Semoga bermanfaat...
INI PERTOLONGAN PERTAMA SAAT ANAK BATUK, PILEK DAN FLU SEBELUM BUNDA BAWA KE DOKTER!!!
Reviewed by bisnisrumahq.blogspot.com
on
Tuesday, May 03, 2016
Rating:
No comments: